UII Mengenang 15 Tahun Gempa DIY Jateng
Universitas Islam Indonesia (UII) mengadakan kegiatan online mengenang 15 tahun gempa di Yogyakarta dan Jawa tengah pada tanggal 26 Mei 2021, mulai jam 20:00 WIB. Hadir sebagai pembicara Prof. Edy Suandi Hamid (Rektor UII periode 2006-2014), Prof. Sarwidi (Dosen UII, pengarah BNPB), dan Drs. Dwi Daryanto, M.Si (BPPD, Bantul).
Acara berlangsung di media Zoom dengan link sebagai berikut: https://s.id/zoom15GMPJJ